redhat-black2

Bukannya Red Hat itu linux berbayar? Jawab: Iya. Hehe…klo mau yg free bs coba Fedora atau Centos.

Langsung aja dimari:

browsing2, cmn dapet cara / panduan instalasi redhat v9 (versi dulu). Trus, berpedoman pada buku fedora core 4 karangan S’to, sy mncoba install Re Hat 5.3 di laptop saya.

Setelah baca2 sebentar, ternyata inti dari pembagian partisi di fedora(Red Hat), adalah ada dua partisi, yakni partisi /boot dan VolGroup00.

Partisi /boot digunakan untuk proses booting awal. Menurut panduan, bisa dialokasikan sebesar 100MB. Dengan tipe file system ext3.

Partisi berikutnya adalah yang namanya VolGroup00. Tipe file system LVM(Logical Volume Manager). Nah, baru dibawah partisi ini, dibuat partisi virtual untuk / dan /swap. Ukuran VolGroup00 bisa disesuaikan dengan sisa hardisk Anda. Knp? karena hampir semua file2 linux berada di sini. Baik file data maupun file sistem. Untuk kasus saya, saya menggunakan sisa hardisk saya sebesar 100GB.
Diberdayakan oleh Blogger.